Pages - Menu

Minggu, 19 Oktober 2014

Prosedur Kerja - Game Tebak Angka dengan Javascript

1.      Membuat Game Tebakan Angka Sederhana menggunakan Javascript
Gambar 3.0 Tampilan Game Tebak Angka

       Pada pembuatan Game Tebakan Angka ini Penulis Menggunakan Software   Notepad++, Mengapa menggunakan software ini karena software ini lebih praktis dari software yang lainnya. Notepad++ merupakan editor yang berguna  untuk mengedit teks dan skrip kode pemrograman. Untuk Membuat game Tebakan Angka ini perlu beberapa tahap berikut :
a.       Membuat Css Tabel
Buka Editor Notepad++ Kemudian Buatlah Kode Css untuk tampilan tabel terlebih dahulu
Gambar 3.1 Css Tabel

Kemudian buatlah kode untuk memanggil perintah javascript dan buatlah 3 variabel yaitu variabel baris, myArray dan tebakan sebagai variabel manipulasi
Gambar 3.2 Tag dan Variabel

b.      Membuat Fungsi Random
Gambar 3.3 Fungsi Random 

c.       Membuat Fungsi Tambah Baru
Gambar 3.4 Fungsi Tambah Baru 

Gambar 3.5 Fungsi Tambah Baru 

d.      Membuat Fungsi Button Refresh
Gambar 3.6 Fungsi Button Refresh 
e.       Membuat Tampilan Untuk Keterangan
Gambar 3.7 Tampilan Keterangan

f.       Membuat Form
Gambar 3.8 Form 
g.      Membuat Tampilan Button
Gambar 3.9 Button

h.      Membuat Tampilan Table

Gambar 3.10 Table


Tidak ada komentar:

Posting Komentar